Oxy Facial Treatment dari Oxyglow: Solusi Mudah Facial di Rumah
Oxy Facial Treatment dari Oxyglow: Solusi Mudah Facial di Rumah'
Glowing Skin is Always in
Gengs...
Cuuung, siapa yang mau kulit wajahnya cerah, halus, bercahaya dan kelihatan beberapa tahun lebih muda?
Well, kulit yang glowing -segar bercahaya- memang jadi impian perempuan. Sehingga beraneka cara pun dijabani untuk mewujudkan kulit halus, alami dan berseri bagai mentari pagi ini.
Well, kulit yang glowing -segar bercahaya- memang jadi impian perempuan. Sehingga beraneka cara pun dijabani untuk mewujudkan kulit halus, alami dan berseri bagai mentari pagi ini.
1. Cleanse
Bersihkan wajah secara rutin dari kotoran, keringat dan minyak untuk mencegah tersumbatnya pori-pori dan kulit yang kusam.
2. Exfoliate
Lakukan pengelupasan sel kulit mati dengan scrub ringan sehingga kulit segar kembali.
3. Refresh
Segarkan wajah. Bisa dengan toner atau bahan yang ada di rumah, misalnya letakkan beberapa irisan mentimun atau tomat sehingga kulit wajah tak lagi kusam dan pucat.
4. Moisturize
Jaga kelembaban dengan mengoleskan pelembab yang sesuai dengan jenis kulit kita agar wajah tidak kering dan senantiasa segar bercahaya.
5. Protect
Lindungi kulit dari bahaya paparan sinar UV dengan memakaikan tabir surya di atasnya.
6. Soothe
Tenangkan kulit dengan pengaplikasian masker yang sesuai yang bisa juga dibuat dari bahan-bahan yang ada di rumah, misalnya parutan kentang, campuran madu dan putih telur atau paduan susu dan alpukat.
7. Pamper
Manjakan wajah dengan melakukan facial setidaknya dua kali dalam sebulan. Wajah yang secara alami memproduksi sebum dan bercampur dengan kotoran, debu, asap serta radikal bebas setelah beraktivitas dan berkeringat perlu treatment untuk mengurangi risiko timbulnya jerawat, peradangan, komedo juga untuk menjadikan kulit tampak glowing kembali.
Nah, saya sudah melakukan perawatan nomor 1 sampai 6. Karena memang gampang, ye kan? Dan saya kira banyak dari teman-teman juga sudah melakoninya.
Tapi.....
Yang nomor 7 ituuhh, bikin maju mundur syantiik diriku. Pasalnya, sekali facial wajah aja sudah berapa duit tuh ya? 🙈
Belum lagi waktu dan tenaga yang tersita. Maklum Ibuk-ibuk rempong macam saya, musti mikirin pos uang belanja juga kerjaan rumah tangga yang enggak ada habis-habisnya. Hiks!
Maka...
Diri jadi bermimpi, ada enggak sih produk yang setara dengan facial treatment kualitasnya sehingga saya enggak perlu keluar banyak biaya juga enggak musti berlama-lama berada di pusat perawatan kecantikan di luar sana?
Dan....
Sampai satu waktu saya lihat berseliweran di media sosial sebuah produk yang sungguh menggoda. Meski awalnya saya sempat ragu dengan klaim hasilnya. Hmm, masa bisa sih ya? Beneran ajaa?
Tapi....
Tak kenal maka tak sayang, saya pun coba tanya-tanya sebelum membeli dengan berkonsultasi via live chatting yang tersedia di websitenya.
Dan ketika saya jadi membeli Oxy Facial Treatment dari OXYGLOW ini saya pun meyakini bahwa produk ini bisa jadi salah satu solusi mudah facial di rumah.
Oxyglow adalah produk yang diformulasikan secara khusus dari resep yang diracik langsung oleh dr. Andini, SPKK. Seorang ahli kecantikan yang telah berpengalaman dan berkompeten di bidangnya.
Nah, produk Oxyglow yang telah mengantongi sertifikasi Halal dari MUI dan legalitas dari BPOM RI ini, diciptakan berdasarkan misi dan visi yakni ingin membuat produk perawatan kecantikan dengan kualitas berkelas layaknya produk yang biasa didapatkan pada klinik maupun salon kecantikan ternama namun dengan harga yang lebih terjangkau oleh kita-kita.
Dengan kata lain produk Oxyglow ini dapat memberikan hasil pemakaian yang kurang lebih sama dengan produk perawatan di klinik/salon kecantikan.
Waaahhh!!
Nah, Oxy Facial Treatment yang cocok untuk semua jenis kulit dengan Vitamin E ini adalah sabun untuk membantu membersihkan kulit wajah dan menjaga kulit agar tetap lembab yang lengkapnya berfungsi :
Kemasan luar berbentuk botol bulat transparan bertutup ulir/memutar dan dilengkapi keterangan produk dengan bagian tutup berwarna bening. Sedangkan kemasan dalam, berbentuk botol ramping berwarna gold yang dilengkapi spray.
Warna dasar kemasan luar kuning dengan tulisan berwarna gold pada nama produk, sedangkan keterangan produk disertakan dalam warna hitam di sisi kemasan. Juga ada keterangan cara pakai dan nomor POM di sana.
Tutup botol berbentuk putar ini membuat produk tersimpan secure dan rapat sehingga bisa menjaga kualitas isinya. Juga penggunaan warna gold membuat produk kelihatan mewah dan elegan.
Saat disemprotkan ke tangan formulanya berupa cairan agak kental dengan harum yang lembut. Dan ketika diusapkan ke wajah tidak terasa panas di kulit. Juga mudah untuk diaplikasikan secara merata ke seluruh bagian muka.
Kemudian ketika didiamkan sekitar 5 menit teksture akan nampak berbusa dan melekat di wajah kita.
Puas dengan hasilnya karena membuat kulit wajah jadi bersih, berasa kenyal dan kelihatan glowing.
Meski musti beberapa kali baru bisa kelihatan hasil maksimalnya dan hasil pada tiap-tiap orang bisa jadi berbeda. Serta lebih baik dihentikan pemakaian jika ada keluhan.
(+) Formula ringan
(+) Tekstur mudah diaplikasikan
(+) Tidak panas, bikin iritasi atau gatal di kulit
(+) Kemasan mewah dan kuat
(+) Harga terjangkau
(+) Bersertifikat BPOM dan Halal MUI
CONs
(-) Tidak mudah dibeli, hanya secara online. Lebih baik pesan duluan sebelum kehabisan.
Laaav deh pokoknyaa! Oxy Facial Treatment dari Oxyglow memang bisa jadi salah solusi mudah facial di rumah! Meski kalau lagi ada rejeki bolehlah ke salon sesekali hihihi..
Lakukan pengelupasan sel kulit mati dengan scrub ringan sehingga kulit segar kembali.
3. Refresh
Segarkan wajah. Bisa dengan toner atau bahan yang ada di rumah, misalnya letakkan beberapa irisan mentimun atau tomat sehingga kulit wajah tak lagi kusam dan pucat.
4. Moisturize
Jaga kelembaban dengan mengoleskan pelembab yang sesuai dengan jenis kulit kita agar wajah tidak kering dan senantiasa segar bercahaya.
5. Protect
Lindungi kulit dari bahaya paparan sinar UV dengan memakaikan tabir surya di atasnya.
6. Soothe
Tenangkan kulit dengan pengaplikasian masker yang sesuai yang bisa juga dibuat dari bahan-bahan yang ada di rumah, misalnya parutan kentang, campuran madu dan putih telur atau paduan susu dan alpukat.
7. Pamper
Manjakan wajah dengan melakukan facial setidaknya dua kali dalam sebulan. Wajah yang secara alami memproduksi sebum dan bercampur dengan kotoran, debu, asap serta radikal bebas setelah beraktivitas dan berkeringat perlu treatment untuk mengurangi risiko timbulnya jerawat, peradangan, komedo juga untuk menjadikan kulit tampak glowing kembali.
Nah, saya sudah melakukan perawatan nomor 1 sampai 6. Karena memang gampang, ye kan? Dan saya kira banyak dari teman-teman juga sudah melakoninya.
Tapi.....
Yang nomor 7 ituuhh, bikin maju mundur syantiik diriku. Pasalnya, sekali facial wajah aja sudah berapa duit tuh ya? 🙈
Belum lagi waktu dan tenaga yang tersita. Maklum Ibuk-ibuk rempong macam saya, musti mikirin pos uang belanja juga kerjaan rumah tangga yang enggak ada habis-habisnya. Hiks!
Maka...
Diri jadi bermimpi, ada enggak sih produk yang setara dengan facial treatment kualitasnya sehingga saya enggak perlu keluar banyak biaya juga enggak musti berlama-lama berada di pusat perawatan kecantikan di luar sana?
Dan....
Sampai satu waktu saya lihat berseliweran di media sosial sebuah produk yang sungguh menggoda. Meski awalnya saya sempat ragu dengan klaim hasilnya. Hmm, masa bisa sih ya? Beneran ajaa?
Tapi....
Tak kenal maka tak sayang, saya pun coba tanya-tanya sebelum membeli dengan berkonsultasi via live chatting yang tersedia di websitenya.
Dan ketika saya jadi membeli Oxy Facial Treatment dari OXYGLOW ini saya pun meyakini bahwa produk ini bisa jadi salah satu solusi mudah facial di rumah.
ABOUT OXYGLOW
Oxyglow adalah produk yang diformulasikan secara khusus dari resep yang diracik langsung oleh dr. Andini, SPKK. Seorang ahli kecantikan yang telah berpengalaman dan berkompeten di bidangnya.
Nah, produk Oxyglow yang telah mengantongi sertifikasi Halal dari MUI dan legalitas dari BPOM RI ini, diciptakan berdasarkan misi dan visi yakni ingin membuat produk perawatan kecantikan dengan kualitas berkelas layaknya produk yang biasa didapatkan pada klinik maupun salon kecantikan ternama namun dengan harga yang lebih terjangkau oleh kita-kita.
Dengan kata lain produk Oxyglow ini dapat memberikan hasil pemakaian yang kurang lebih sama dengan produk perawatan di klinik/salon kecantikan.
Waaahhh!!
ABOUT OXY FACIAL TREATMENT
Nah, Oxy Facial Treatment yang cocok untuk semua jenis kulit dengan Vitamin E ini adalah sabun untuk membantu membersihkan kulit wajah dan menjaga kulit agar tetap lembab yang lengkapnya berfungsi :
- Mengangkat sel kulit mati
- Membersihkan kulit wajah secara menyeluruh
- Mencerahkan kulit wajah.
- Mengangkat komedo dan minyak di wajah
- Menghambat tanda-tanda penuaan dini
- Relaksasi otot wajah
- Membuat wajah bebas jerawat dan flek
- Tuang secukupnya pada telapak tangan
- Usapkan pada wajah
- Pijat-pijat perlahan
- Diamkan 5 menit jika ingin digunakan sebagai masker wajah agar bahan-bahan aktifnya bekerja lebih maksimal lalu bilas sampai bersih
PACKAGING
Kemasan luar berbentuk botol bulat transparan bertutup ulir/memutar dan dilengkapi keterangan produk dengan bagian tutup berwarna bening. Sedangkan kemasan dalam, berbentuk botol ramping berwarna gold yang dilengkapi spray.
Warna dasar kemasan luar kuning dengan tulisan berwarna gold pada nama produk, sedangkan keterangan produk disertakan dalam warna hitam di sisi kemasan. Juga ada keterangan cara pakai dan nomor POM di sana.
Tutup botol berbentuk putar ini membuat produk tersimpan secure dan rapat sehingga bisa menjaga kualitas isinya. Juga penggunaan warna gold membuat produk kelihatan mewah dan elegan.
PRODUCT INFO
Brand: Oxyglow
Produk: Oxy Facial Treatment
Manufactured by: CV Estheria Cosmetik untuk CV Maya Cipta Lestari
Netto: 60 g
BPOM: NA 18181202365
Price: Rp 150.000,-
Available On: website OXYGLOW dan toko online (Tokopedia dan Shopee)
Facebook: https://www.facebook.com/pusatoxyglowindonesia
Instagram: @oxyglow_indonesia dan @oxyglowpusat_bekasi
INGREDIENTS
Water, Cocamidopropyl Betaine, Lauryl Glucoside, Disodium Cocoyl Glutamate, Sodium Cocoyl Glutamate, Glycerin, Acrylates Copolymer, Dmdm Hydantoin, Triethanolamine, Tocopheryl Acetate, Fragrance, CL47000.
FORMULA & TEXTURE
Saat disemprotkan ke tangan formulanya berupa cairan agak kental dengan harum yang lembut. Dan ketika diusapkan ke wajah tidak terasa panas di kulit. Juga mudah untuk diaplikasikan secara merata ke seluruh bagian muka.
Kemudian ketika didiamkan sekitar 5 menit teksture akan nampak berbusa dan melekat di wajah kita.
FINAL VERDICT
Puas dengan hasilnya karena membuat kulit wajah jadi bersih, berasa kenyal dan kelihatan glowing.
Meski musti beberapa kali baru bisa kelihatan hasil maksimalnya dan hasil pada tiap-tiap orang bisa jadi berbeda. Serta lebih baik dihentikan pemakaian jika ada keluhan.
RATING
4/5 Repurchase (kalau sudah habis)
PROs
(+) Isi banyak bisa untuk beberapa kali pemakaian
(+) Harumnya enakPROs
(+) Isi banyak bisa untuk beberapa kali pemakaian
(+) Formula ringan
(+) Tekstur mudah diaplikasikan
(+) Tidak panas, bikin iritasi atau gatal di kulit
(+) Kemasan mewah dan kuat
(+) Harga terjangkau
(+) Bersertifikat BPOM dan Halal MUI
CONs
(-) Tidak mudah dibeli, hanya secara online. Lebih baik pesan duluan sebelum kehabisan.
Laaav deh pokoknyaa! Oxy Facial Treatment dari Oxyglow memang bisa jadi salah solusi mudah facial di rumah! Meski kalau lagi ada rejeki bolehlah ke salon sesekali hihihi..
Oh ya, satu lagi, ternyata produk Oxyglow nggak hanya Oxy Facial Treatment ini lho. Karena masih ada banyaaak produk lainnya yang akan melengkapi kebutuhan akan perawatan kecantikan kita.
Dan, kabar gembiranya produk bisa dibeli paketan dengan harga yang lebih murah ketimbang beli satuan.
Which is, jadi dobel hematnya, ye kan? Sudah kita hemat enggak perlu ke salon, harganya juga dapat diskon!
Yeaay!!😍
Yeaay!!😍
Love,
Dian Restu Agustina
Murah lho, Mbak. Cocok buat emak-emak lesu kurang merem jarang ke salon. Wkwkwkwkwk. Biasa e akunrajin perawatan krim malam, iki lagi malas lgs kelihatan mukak jadi gak fresh banget
BalasHapusiya ..terjangkau harganya ini
HapusBener nih, step ketujuh itu aku belum jalanin. Mungkin itu yang bikin perawatan muka belum maksimal ya hehehe
BalasHapushihihihi..bisa jadi, Teh
HapusKalau aku nomor 6 jarang dilakukan, no 7 belum pernah.
BalasHapusPengennya malam pas anak-anak dah tidur, saya maskeran. Kenyataannya saya ikutan tidur hehehe...
Kwkwwk...sama ah kita ngorok duluan terus lupa
HapusLoh, aku udah ngira kalo bakal facial di klinik ternyata dari rumah aja ya. Hehehe. Rasanya kalo belum ketemu dokternya belum nampol. Haha
BalasHapusnah, ketemu dokternya yang bikin nampol yaaak:D
Hapuswah, aku jarang banget pamper wajah ke salon/klinik dokter. mager perginya �� biasanya perawatan di rumah. padahal harusnya dijadwalin ya, apalagi makin ke sini makin rewel aja nih kulit wajahnya ��
BalasHapusJadi bisa treatment Oxy di rumah dong ya pake Oxyglow ini. Duh jadi tertarik deh
BalasHapusTos mba.
BalasHapusSemuanya 1-7 sudah dilakukan.
Tapi yaitu, ga rutin, hihihi.
Apalagi yang nomor 7, waduh, hitung-hitungan dulu, hahaha
Apalagi aku termasuk pemburu kuis skincare, jadi agak [agak] sering dapat produk skincare.
Alhamdullillah kulit aku juga tipe kulit badak nih, semua brand skincare, Insya Allah cocok
Cuma ritual membersihkan wajah 2 hari sekali, meski hanya dengan facial foam doang, sudah berpuluh tahun dijabani.
Jadi, meski seletih apapun di malam hari, aku tetap jalani.
Samaaa. Masalah facial saya juga maju mundur. Mau ke salin itu ninggalin anak. Gak facial itu gimanaaa gitu rasanya ini wajah. Untung yaa udah ada produk OxyGlow yg oke punya ini
BalasHapuspackagingnya oke banget yah, glamour. Duh pengen banget nih kulitku glowing
BalasHapusWaduh, selama ini aku cuma no 1 & 4 saja. Punya recommended olshop nggak? Kalau bisa perawatan dirumah kan lumayan nggak perlu ke salon.
BalasHapusSaya nggak konsisten kalau soal perawatan wajah. Kalau pas malas kumat, amnesia dengan segala perawatan. makasih infonya ya, Mak. Bisa dicoba nih. Simple sop makainya hehe.
BalasHapusAku ini mau glowing tapi malas ke klinik kecantikan, apalagi buat facial, takuuut, hahaha. Cucok kayaknya sama Oxyglow ini, harganya oke banget lagi.
BalasHapusKeren ya Oxyglow, bisa bikin wajah kinclong dari rumah, dengan harga yang lumayan ramah
BalasHapusWah di rumah juga bisa ya seru banget enggak pelru repot ke salon wajah jadi glowing gitu ya Mbk
BalasHapusMba, itu busanya agak padat ya tampaknya ? Harus didiamkan berapa lama di wajah setelah tampak kayak busa seperti itu? Penasaran untuk mencoba nih mba
BalasHapusSama mbak, masalah juga di nomor 7. Males kalau ke salon/skin clinic, biasanya lama gitu kan. Nggak sabar nungguinnya. Sayangnya si Oxy ini cuma bisa dibeli online ya, nggak bisa dicomot sambil belanja bulanan gitu. Yakaliiiii.....kayak nyomot tahu. Wkwkwkwk. Semoga besok-besok dia sudah lebih mudah dibeli online offline deh ya.
BalasHapusMenarik nih Oxyglow. Bisa berapa kali pemakaian ya? Mayan murah deh. Sekali facial min 150ribu nih di salon Bandung. Belum lagi ditawarin produk ini itu...Hehe...
BalasHapusAku pun jarang pamper ke salon, suka ngantuk kalau wajahku dipegang orang :)
BalasHapusJadi penasaran sama Oxiglow ini. Mau coba facial sendiri
Mbaaak, kok daku kudet amat, gak tahu apa tuh pamper.
BalasHapusDan baru tahu dari baca ini. 😭